Toolbar dan Menu pada Openoffice Calc

Selama ini memang sebagian masyarakat kita paling mengenal aplikasi microsoft office, tetapi sedikit sekali yang mau mencoba untuk aplikasi lain seperti OpenOfficeOrg. Untuk itu author blog ini mencoba memberikan pengenalan tentang OpenOfficeOrg yang tentunya bermula dari pengenalan menu atau toolbar atau juga icon yang terdapat pada OpenOffice Calc. Toolbar dan Menu pada Openoffice Calc sepintas mirip dengan toolbar dan menu pada Microsoft Office Excel 2003. Karena keduanya adalah sama-sama aplikasi spreedsheet.
<img  itemprop="photo" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi-F_geDRDCTvm6UW4eEVBNCPIPMJqS9nRoFK3N5ZN4ItLi3ByzPm2CVFtlfZDv78NMdGgBUgHmCy94IitKlXRpeaEy7IkHE8AYgJGbx65CFg2zAzOJjTJD3Rropp0hEr7dg82gl3HwZ-o3/s1600/toolbar-dan-menu-pada-openoffice-calc-01.png" alt="Toolbar dan Menu pada Openoffice Calc">

<img  itemprop="photo" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhXtesTZ4hekC3dXGJ16BkS5Hk48hdQ14AU0BbrtZclMBxiFb1zDieU5QfhI06-AhHoqH13VLt2PYJny54X7nm2nlGEjCKK51zcS3EH_T2dml8ek2OFo_JoQkGE4sfJdOrlkXOslRaZ8Ukn/s1600/toolbar-dan-menu-pada-openoffice-calc-02.png" alt="Toolbar dan Menu pada Openoffice Calc">
Sebagaimana pula dengan Microsoft Office Excel, Toolbar dan Menu pada Openoffice Calc juga dirancang dengan standart aplikasi untuk spreedsheet. Berbeda dengan Microsoft Office 2007 + yang sudah merubah tampilan berbentuk ribbon, Open Office masih menganut pola toolbar.
Fungsi database, logical, hyperlink dan lain sebagainya tidak jauh berbeda dengan Microsoft Office Excel.
Pada tahun 90 an, sebelum Microsoft Office berkembang seperti sekarang, ada aplikasi Lotus yang juga merupakan aplikasi spreedsheet yang bekerja pada os DOS dan Windows , tetapi sekarang sudah tidak kedengaran lagi karena sudah digilas oleh Microsoft Office.